Tablet Apple Berikutnya Dijuluki iPad HD, Bukan iPad 3?

iPad 3 bakal dinamakan sebagai iPad HD? Yup, menurut selentingan kabar  yang dilansir situs CNET yang diklaim diperolah dari sumber yang dapat dipercaya disebutkan jika tablet generasi berikutnya dari Apple itu akan dijuluki sebagai iPad HD, bukan iPad 3.
iPad berikutnya dari Apple diperkirakan memilik layar dengan resolusi yang tinggi 2048x1536 piksel, sebagai perbandingan, iPad saat ini menampilkan resolusi lebih rendah 1024x768 piksel. Layar resolusi tinggi tidak hanya akan membuat teks dan gambar lebih tajam, namun juga akan membuat iPad HD menjadi salah satu tablet yang mendukung 1080p high-definition pada resolusi penuh.
iPad HD juga merupakan langkah lanjutan bahwa tablet baru tidak mendukung CPU quad-core A6, Karena beberapa rumor spekulasi. Sebaliknya, mungkin akan dikapalkan dengan versi perbaikan dari prosesor dual-core A5 Apple, yang dijuluki A5X tersebut. (Rendy)

sumber :  
tabloidpulsa.co.id
baca juga : aplikasi musik iphone terbaikhandphone android termahal di dunia 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified
by : YBG